Cara Login LINE Dengan Email 2024

Cara Login LINE dengan Email
Cara Login LINE dengan Email - Perkembangan teknologi informasi yang sangat cepat membuat perusahaan teknologi secara terus-menerus melakukan gebrakan dengan menghadirkan fitur dan juga inovasi yang baru.

Dengan tujuan yang tidak lain dan tidak bukan adalah untuk menarik pengguna sebanyak-banyanya dan membuat pengguna betah berlama-lama menggunakannya.

Salah satu sosial media messenger yang lumayan populer selain aplikasi Whatsappp pada kalangan anak mudah sekarang adalah LINE.

Walaupun tidak sepopuler aplikasi WhatsApp, namun aplikasi LINE juga sudah menawarkan fitur yang memang tidak ada duanya, beberapa fitur unggulan yang dimiliki oleh LINE seperti LINE Webtoon, LINE Today, dan juga Sticker.

Menurut informasi We Are Social yang di lansir dari Alinea.id, penggula LINE yang ada di indoneia pada tahun 2019 sudah mencapai 89 juta.

Yang dimana jumlah tersebut sudah bisa membuktikan bahwasanya pengguna LINE di indonesia bisa di bilang lumayan banya, dominasi 80% adalah remaja dan juga milenial.

LINE merupakan sebuah aplikasi pesan instan yang bisa memungkin setiap penggunanya untuk saling berkomunikasi melalui jaringan internet.

Bukan hanya itu saja, melainkan LINE juga sudah di klaim sebagai aplikasi yang paling laris pada 42 negara, termasuk juga indonesia ini.

Pengguna LINE bisa salinh berkomunikasi dengan mengirimkan pesan teks, gambar, foto,video, audio dan masih banyak yang lainnya.

Dalam perkembangannya, LINE sudah di dukung pada berbagai macam sistem operasi seperti Android, iOS (iPhone), Windows, MacOS, BlackBerry dan juga Firefox OS.

Dan untuk perangkat Smartphone Android, para penggunanya bisa mengunduh aplikasi LINE melalui Google Play dan untuk para pengguna user iPhone atau iOS bisa menggunduhnya melalui App Store.

Sedangkan untuk Microsoft Windows bisa mengunduhnya melalui Windows Store, atau bisa juga melalui layanan pengunduhan aplikasi pihak ketiga yang sudah banyak sekali tersedia di internet.

Selain menghadirkan LINE yang Standar dengan ukuran yang bisa di bilang lumayan besar, perusahaan juga sudah mengembangkan aplikasi LINE dengan ukuran dan juga penggunaan yang jauh lebih ringan yaitu LINE Lite.

Pada kesempatan kali ini kami akan memberikan anda informasi yang sangat penting mengenai LINE atau yang lebih tepatnya cara login ke dalam LINE dengan menggunakan Email.

Cara Login LINE Dengan Email

Untuk mempersingkat waktu, silahkan anda bisa langsung saja simak ulasan mengenai Cara Login LINE dengan Email yang memang sudah kami sediakan untuk anda di bawah ini sampai selesai yaa gess yaa!!!

1. Cara Login LINE dengan Email Melalui Smartphone

Cara Login LINE dengan Email
Cara Login LINE dengan Email Melalui Smartphone
Banyak sekali dari para pengguna akun LINE lama atau yang dulunya sudah mendaftar ke dalam LINE masih menggunakan Email saja, pastinya pada saat ini akan merasa sangat kebingungan untuk login ke dalam LINE dengan menggunakan Email.

Hal tersebut di karenakan pada update LINE yang terbaru sudah tidak tersedia akses login akun dengan menggunakan Email, melainkan hanya tersedia Tiga pilihan saja yaitu melalui Nomor Handphone, Akun Facebook dan juga kode QR saja.

Kemudian, bagaimana dengan nasib para penggunanya yang masih mempunyai akun LINE lama dengan menggunakan metode login menggunakan email saja?

Apakah akun LINE yang tidak terkait dengan Nomor Handphone atau Facebook tersebut akan hangus, atau mungkin anda masih bisa login kembali ke dalam akun LINE Tersebut?

Pada dasarnya akun LINE yang lama masih menggunakan Email saja untuk melakukan login masih bisa anda gunakan pada updaten LINE yang terbaru ini, namun memang teradapat beberapa tips dan juga trik untuk bisa masuk ke dalam akun LINE tersebut.

Nah, bagi anda yang mempunyai akun LINE yang lama dan kebingungan bagaimana cara login ke dalam LINE dengan menggunakan Email, maka anda bisa simak artikel ini sampai tuntas.

Untuk login ke dalam akun LINE pada perangkat Smartphone ini, anda hanya harus menyiapkan satu buah nomor handphone yang memang belum terdaftar pada LINE.

Dimana nomor Handphone tersebut akan digunakan untuk memancing metode Login LINE melalui Email supaya bisa muncul.

Apabila Nomor Handphone yang baru sudah tersedia, anda harus mengingat Email dan juga Password dari akun LINE lama anda.

Bila semuanya sudah siap, anda bisa langsung saja mengikuti langah-langkah mengenai Cara Login LINE dengan Email melalui perangkat Smartphone yang bisa langsung anda terapkan, yaitu sebagai berikut:
  • Langkah pertama yang harus anda lakukan adalah dengan membuka aplikasi LINE yang memang sudah terpasang pada peranhkat Smartphone anda dan pilihlah opsi Login.
  • Nantiya anda akan langsung di suguhkan dengan tiga metode login yang bisa anda gunakan seperti menggunakan Kode QR, Nomor Handphone dan juga Facebook.
  • Disini, anda bisa langsung saja memilih opsi Login dengan Nomor Handphone.
  • Selanjutnya, anda tinggal Memasukkan nomor handphone baru yang memang sudah anda siapkan sebelumnya yang belum terdaftar pada LINE.
  • Kemudian, anda tinggal menunggu beberapa saat sampai dengan nomor yang anda masukkan Menerima Kode OTP yang di kirimkan oleh LINE melalui SMS.
  • Apabila anda sudah menerima kode OTP tersebut, anda bisa langsung saja memasukkan Kode OTP ke dalam aplikasi LINE pada kolom yang sudah di sediakan.
  • Dikarenakan nomor handphone yang anda masukkan belum pernah digunakan untuk mendaftarkan LINE,maka anda akan diberikan dua opsi yaitu Daftar Akun Baru atau Pindahkan Akun Saya.
  • Pada langkah ini silahkan anda pilih opsi Pindahkan Akun Saya supaya anda bisa masuk ke dalam akun LINE yang lama anda.
  • Selanjutnya, anda akan di hadapkan kembali dengan dua pilihan metode login yang bisa digunakan, yaitu Login dengan menggunakan Nomor Handphone dan juga Login Menggunakan Alamat Email.
  • Silahkan anda memilih Login dengan Alamat Email, lalu anda tinggal memasukkan Email dan juga Password dari akun LINE lama anda.
  • Apabila Email dan juga Password yang sudah anda masukkan benar, maka akan langsung terlihat Username Akun Line anda.
  • Langkah yang terakhir, akan muncul opsi untuk pencadangan riwayat chat, apabila anda sudah pernah melakukan pencadangan riwayat chat pada akun LINE, maka secara otomatis akan terbuka kembali.
  • Sebaliknya, apabila tidak ada riwayat chat pencadangan, anda bisa langsung saja klik Lanjutkan sampai anda masuk ke dalam beranda LINE.
  • Selesai dech!!!
Bagaimana, sangat mudah sekali bukan cara login ke dalam akun LINE lama anda yang masih menggunakan metode login Email dengan menggunakan pancingan nomor baru yang belum terdaftar pada LINE yang bisa langsung anda terapkan dengan sangat mudah.

2. Cara Login LINE dengan Email Melalui PC

Cara Login LINE dengan Email
Cara Login LINE dengan Email Melalui PC
Sebenarnya cara untuk login ke dalam aplikasi LINE dengan menggunakan Email melalui PC ini bukanlah satu-satunya metode yang bisa anda lakukan, karena apabila anda menilai dari segi efektif dan juga efisiensi cara login melalui PC ini jauh lebih untuk dilakukan menggunakan kode QR.

Akan tetapi, terkadang cara untuk login dengan menggunakan Email pada PC ini terkadang di butuhkan apabila sedang berada di dalam kondisi-kondisi tertentu saja.

Misalnya seperti kamera handphone anda tidak berfungsi dengan maksimal atau hal yang lainnya membuat anda tidak bisa masuk ke dalam aplikasi LINE dengan menggunakan kode QR.

Cara login pada akun LINE dengan menggunakan Email melalui perangkat PC ini membutuhkan handphone yang memang sudah login ke dalam akun LINE anda.

Dikarenakan nantinya pada saat berada dalam proses login melalui PC ini akan membutuhkan kode verifikasi akses masuk yang akan dikirimkan pada akun LINE yang ada di dalam handphone anda.

Silahkan anda bisa langsung saja simak langkah-langkah mengenai Cara Login LINE dengan Email melalui perangkat PC yang bisa langsung anda terapkan, yaitu sebagai berikut:
  • Tahap pertama yang harus anda lakukan adalah dengan membuka browser yang sudah ada di dalam perangkat anda, namun disini kami akan menggunakan Google Chrome.
  • Setelah itu, anda bisa lanjutkan dengan download ekstensi LINE melalui link yang sudah kami sediakan berikut ini (Download Ekstensi LINE Chrome).
  • Atau mungkin untuk anda yang tidak menggunakan browser Chrome bisa langsung menggunakan aplikasi LINE dengan versi PC dengan download melalui link berikut ini (Download Aplikasi LINE untuk PC).
  • Apabila aplikasi sudah di download, anda tinggal memasangkan atau install aplikasi ataupun ekstensi LINE tersebut pada perangkat PC anda.
  • Lalu, anda bisa membuka ekstensi LINE dan akan secara otomatis anda akan langsung di bawa ke dalam laman Login dari aplikasi LINE.
  • Di dalam akses Login tersebut anda tinggal memasukkan Email dan juga Password akun LINE anda, lalu pilihlah opsi Login.
  • Kemudian, anda akan di bawa ke dalam halaman verifikasi identitas, pada halaman yang satu ini nantinya akan langsung muncul 6 digit kode akses masuk LINE.
  • Anda hanya tinggal memasukkan 6 digit kode akses tersebut ke dalam aplikasi LINE yang sudah ada di dalam perangkat handphone anda untuk melakukan verifikasi login akun.
  • Yang terakhir setelah anda memasukkan kode aksesnya, dengan begitu anda sudah berhasil login ke dalam akun LINE yang berada dalam perangkat PC anda.
  • Selesai dech!!!
Sangat mudah sekali bukan cara untuk melakukan login pada akun LINE menggunakan email melalui perangkat PC dengan bantuan perangkat handphone untuk mendapatkan kode verifikasinya.

Pada dasarnya, metode login akun LINE dengan menggunakan Email masih tersedia baik itu pada perangkat Smartphone ataupun PC.

Akan tetapi, pada updatean yang paling terbaru ini pada tampilan LINE yang sekarang memang tidak ada pada halaman awal atau beranda aplikasi.

Akhir Kata

Itulah dia semua pembahasan mengenai cara login line dengan email yang bisa kami berikan untuk anda terapkan dengan sangat amat mudah loh guys.

Silahkan anda bisa menggunakan salah satu dari kedua metode yang sudah kami sediakan di atas untuk anda gunakan login pada akun line menggunakan emil, gunakanlah cara yang paling mudah untuk di lakukan.

Jika anda merasa bahwasanya ulasan yang sudah kami sampaikan di atas penting, jangan lupa bantu bagikan ke teman ataupun kerabat anda yang belum mengetahuinya.

Mungkin cukup sampai disini segala penjabaran pada artikel kali ini, sekian dan semoga bermanfaat untuk anda dan selamat mencoba yaa gess yaa.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel